Alibaba Mail atau yang sering disebut dengan Alimail adalah produk dari Alibaba Cloud yaitu email bisnis dengan kapasitas hingga 1TB. Kunjungi halaman FAQ Alibaba Mail untuk informasi selengkpanya.
Plan | 1 Month | 3 Months | 1 Year |
Standard | USD 1.8 | USD 5.4 | USD 21.6 |
Advanced | USD 2.4 | USD 12.96 | USD 51.84 |
Pemesanan berlaku minimal untuk 3 akun email.